Tujuan dari Tugas Akhir ini adalah untuk mengetahui tahapan, bahan pembantu, serta hasil dari proses upgrading kulit crust sapi kualitas reject dengan penambahan bahan stucco pada proses finishing …
PT Kanaan Global Indonesia merupakan salah satu perusahaan di Sukoharjo yang bergerak dibidang produksi tas ekspor. Pelaksanaan magang industri dari tanggal 10 maret – 4 april 2021. Dengan tujuan…
Anantio Leather merupakan sebuah UMKM yang bergerak dalam bidang pembuatan tas kulit yang berlokasi di Bantul, Yogyakarta. Dalam pembuatan Handbag Unisex ditemukan sebuah masalah dalam proses penem…
Warna kulit menjadi salah satu karakter yang penting pada kulit jadi (leather) yang akan dibuat menjadi sebuah produk. Warna pada sebuah produk menjadi daya tarik pertama yang dilihat oleh konsumen…
Tugas akhir dilaksanakan di PT. Carma Wira Jatim Jawa Timur. Permasalahan pada tugas akhir ini yaitu kulit mengalami kerut dan bercak coklat pada hasil proses pickling. Tujuan tugas akhir ini untuk…
Kata kunci: Jerigen, Cacat bintik hitam, 8D Report
Kantong plastik biodegradable adalah kantong plastik yang dibuat dari bahan alam pati singkong, dan dapat didaur ulang. Tujuan dari penulisan Tugas Akhir ini yaitu untuk mengetahui hasil ketahanan …
PT Putri Riwaru Jaya merupakan perusahaan yang bergerak di bidang produksi insole sepatu, berlokasi di Serang, Banten. Seiring berjalannya waktu perusahaan selain memproduksi insole juga memproduks…
Plastik tidak dapat lepas dari kehidupan sehari hari salah satu jenis plastik yang sering digunakan yaitu plastik HDPE. Plastik HDPE memiliki sifat yang kuat, keras, buram serta dapat didaur ulang…
PT. Mapan Djaya Plastik adalah perusahaan yang memproduksi botol plastik berbahan dasar HDPE. Tujuan dari penulisan Tugas Akhir ini adalah untuk mengetahui penyebab dan memberikan usulan cacat pada…