Image of Pembuatan Pola Sampel Sepatu Anak Artikel   Bobux I Walk Di PT. Tirtadaya Adi Perkasa Pasuruan Jawa Timur

Text

Pembuatan Pola Sampel Sepatu Anak Artikel Bobux I Walk Di PT. Tirtadaya Adi Perkasa Pasuruan Jawa Timur


Tujuan penelitian ini adalah untuk menyelesaikan masalah yang di dapati oleh penulis pada saat magang di Pt. Tirtadaya Adi Perkasa. Penulis menemukan banyaknya sepatu di produksi yang mengalami kegagalan produk dan repair, setelah di telusuri lebih lanjut penulis menemukan sumber masalahnya yaitu pada bagian development. Di development ini yang mengalami masalah berada di bagian struktur kerja dan berakibat pada produksi terutama di bagian patten pola sampel. Patten sampel adalah suatu proses pembuatan awal desain sepatu dari 2 dimensi menjadi benda pakai 3 dimensi sepatu jadi. Oleh karena itu patten di sebut sebagai proses terpenting dalam pembuatan sampel tidak boleh terjadi hanya satu kali. Sampel sendiri merupakan sebuah contoh dari desain atau wujud nyata jadi pembuatan sampel harus benar benar bagus dan diperhitungkan matang matang. Dalam pembuatan patten sampel diperlukan ilmu mendasar tentang sepatu /pola sepatu. Karena dalam proses ini yang paling fatal, karena pola sepatu menentukan hasil jadi sepatu yang akan dibuat ( sampel ).
Kata kunci : Pembuatan Pola Sampel Sepatu Anak Artikel Bobux I walk


Ketersediaan
31700215202 TPPK 2021 c.1Ruang Karya IlmiahTersedia namun tidak untuk dipinjamkan - No Loan
Informasi Detail
Judul Seri
-
No. Panggil
02 TPPK 2021 c.1
Penerbit
Yogyakarta : Politeknik ATK.,
Deskripsi Fisik
xiv, 84 hlm., 30 cm +CD. Bibl hal 82
Bahasa
Indonesia
ISBN/ISSN
-
Klasifikasi
685.307 Muh p c.1
Tipe Isi
-
Tipe Media
-
Tipe Pembawa
-
Edisi
-
Subjek
Info Detail Spesifik
Prodi TPPK
Pernyataan Tanggungjawab
Versi lain/terkait

Tidak tersedia versi lain

Lampiran Berkas
Komentar

Anda harus masuk sebelum memberikan komentar