Image of Proses Unhairing Dengan Kombinasi Enzimatis Dan Kimiawi Untuk Meminimalisir Penggunaan Na2s Di PT Carma Wira Pasuruan Jawa Timur

Text

Proses Unhairing Dengan Kombinasi Enzimatis Dan Kimiawi Untuk Meminimalisir Penggunaan Na2s Di PT Carma Wira Pasuruan Jawa Timur


Tugas akhir ini bertujuan untuk menyampaikan inovasi hasil studi ilmiah untuk PT Carma Wira, Pasuruhan, Jawa Timur. Inovasi ilmiah ini berfokus pada pengurangan limbah untuk mencapai teknologi bersih dengan menerapkan unhairing dengan kombinasi enzimatis dan kimiawi. Metode yang digunakan penulis adalah kualitatif (observasi, wawancara, literatur, trial) dan kuantitatif (pengujian). Metode yang diterapkan adalah dengan mengurangi penggunaan Na2S dan NaHS sebesar 0,3% dari Na2S 2,7% menjadi 2,4%, NaHS 1,5% menjadi 1,2% dan menambahkan enzim protease yaitu centrobate 1000 LVU sebesar 0,25%. Berdasarkan hasil trial penambahan enzim sebesar 0,25% dapat menghilangkan bulu secara sempurna, mengurangi tingkat kebengkakan dan dihasilkan kulit pickle dengan kualitas yang sama. Limbah produksi yang dihasilkan mengalami penurunan COD yang cukup signifikan sebesar 18%, sedangkan BOD yang kurang signifikan yaitu sebesar 1,4%.

Kata kunci : Enzim , Unhairing, Na2S, COD, BOD.



Ketersediaan
TATPK2200122209 TPK 2022 c.1Ruang Karya IlmiahTersedia namun tidak untuk dipinjamkan - No Loan
Informasi Detail
Judul Seri
-
No. Panggil
09 TPK 2022 c.1
Penerbit
Yogyakarta : Politeknik ATK.,
Deskripsi Fisik
xii, 95 halaman., 30 cm +CD. Bibl halamam 77-79
Bahasa
Indonesia
ISBN/ISSN
-
Klasifikasi
660.634 072 Lut p
Tipe Isi
-
Tipe Media
-
Tipe Pembawa
-
Edisi
-
Subjek
Info Detail Spesifik
Prodi TPK
Pernyataan Tanggungjawab
Versi lain/terkait

Tidak tersedia versi lain

Lampiran Berkas
Komentar

Anda harus masuk sebelum memberikan komentar