Text
Mengatasi Permasalahan Jahitan Pada Proses Perakitan Tas Di CV. Asa Putra Promosindo – Purworejo
Tujuan dari penulisan tugas akhir ini adalah untuk mencari solusi permasalahan dan melakukan upaya tindakan solusi penyelesaian masalah jahitan pada proses perakitan tas di CV. Asa Putra Promosindo. Upaya yang dilakukan untuk mengatasi permasalahan tersebut yaitu dengan memperbaiki teknis pada proses pengeleman, memberikan arahan bagaimana tahap proses pengeleman yang baik, melakukan setting mesin jahit dan pergantian jarum jahit yang tumpul sebelum digunakan untuk menjahit, serta memberikan usulan adanya penambahan SOP pada proses perakitan tas.
Kata kunci: tas kulit, jahitan lompat, jahitan timbul, pengeleman, SOP.
317002251 | 41 TPPK 2021 c.1 | Ruang Karya Ilmiah | Tersedia namun tidak untuk dipinjamkan - No Loan |
Tidak tersedia versi lain