Text
Penerapan Keselamatan dan Kesehatan Kerja dalam Proses Pembuatan Back Counter di CV Nirwana Jombang
Keselamatan dan Kesehatan Kerja (K3) merupakan suatu program yang dibuat sebagai upaya untuk mencegah timbulnya kecelakaan dan penyakit akibat bekerja. Tujuan tugas akhir ini adalah untuk mengetauhi potensi bahaya dan penerapan keselamatan dan kesehatan kerja (K3) dalam proses pembuatan back counterdi CV Nirwana. Tugas akhir ini mengenai indentifikasi keselamatan dan kesehatan kerja yang berkaitan dengan pembuatan back counter dengan menggunakan metode job safety analysis (JSA).
317000387 | 16 TPKP 2018 | Ruang Utama Perpustakaan | Tersedia |
Tidak tersedia versi lain