Text
Penambahan Cromosal B Kulit Wetblue Sapi pada Proses Fiksasi terhadap Ketajaman Warna untuk Artikel Suede di PT Sun Lee Jaya Bogor Jawa Barat
Tugas akhir ini bertujuan untuk mengetahui penambahan Cromosal B kulit wetblue sapi pada proses fiksasi terhadap ketajaman warna untuk artikel suede. Bahan baku kulit yang digunakan dalam proses fiksasi ini adalah kulit wet blue split sapi berkualitas B sebanyak 4 lembar, berat 5 kg dan ketebalan 1,2-1,4 mm.
317000354 | 13 TPK 2018 | Ruang Utama Perpustakaan | Tersedia |
Tidak tersedia versi lain